OMTNeXIU98LzPwJOzdMSBaqRCGra7raQ1zKol3Wm
Bookmark

Map Kalimantan Selatan Update V3 | ETS2 1.35-1.47

Map Kalimantan Selatan Update V3 - ETS2 1.35-1.47

Detail Informasi

Nama mod Kalimantan Selatan
Kategori Mod Map
Versi Minimum ETS2 1.35-1.47
Nama file KALSEL V3 (PUBLIK).7z
Ukuran file 731 MB
Credits Abdulhayyi

Deskripsi

Map Kalimantan Selatan untuk game Euro Truck Simulator 2 by Abdulhayyi update ke versi 3, sekarang sudah dirilis untuk publik.

Yang baru di V3

Model Map

Di dalam map kalsel ada beberapa model yang di Detailkan dari versi sebelum nya, dan ada juga penambahan rumah² kayu khas kalimantan dan masih banyak lagi.

Rombak total bundaran liang anggang

Pembongkaran dilakukan karena di versi sebelumnya bundaran tersebut terlalu besar dan kurang detail, sehingga harus di rombak total.

Penambahan detail di bandara syamsudin noor

Pada versi sebelumnya bandara tersebut tidak begitu luas, namum di versi 3 ini ada penambahan terminal baru bandara syamsudin noor.

Daerah baru

Daerah baru yang terdapat di map ini yaitu Bati-bati.

Penambahan jalur baru.

Dan masih banyak lagi.

Status Map : FREE

Map & save profile work di versi

  • 📌1.35 Full Dlc
  • 📌1.36 Full Dlc
  • 📌1.37 Full Dlc
  • 📌1.38 Full Dlc
  • 📌1.39 Full Dlc
  • 📌1.40 Full Dlc
  • 📌1.41 Full Dlc
  • 📌1.42 Full Dlc
  • 📌1.43 Full Dlc
  • 📌1.44 Full Dlc
  • 📌1.45 Full Dlc
  • 📌1.46 Full Dlc
  • 📌1.47 Full Dlc

*PENTING‼️ :

*Saya izin kan kalian Edit map ini sepuas kalian, Model di dalam map tidak di lock, Jadi kalo kalian Ingin Mengambil Beberapa model Map ini, Harap izin Terlebih dahulu Ke Author.

Screenshot

Map Kalimantan Selatan Update V3 - ETS2 1.35-1.47

Map Kalimantan Selatan Update V3 - ETS2 1.35-1.47

Map Kalimantan Selatan Update V3 - ETS2 1.35-1.47

Map Kalimantan Selatan Update V3 - ETS2 1.35-1.47
Tips Memasang Mod Di Game ETS2

Bagi yang belum tau cara pasang mod ETS2 berikut adalah tips singkatnya, pertama kamu perlu download file mod ets2 dan menaruhnya di folder mod, lalu aktifkan di Mod Manager. Untuk lebih jelasnya simak berikut ini.

Setelah file selesai didownload, perhatikan jenis filenya. Kalau dapat file RAR atau 7z, wajib di ekstrak dulu menggunakan winrar.

Nah, isinya file SCS atau ZIP taruh ke folder Documents/Euro Truck Simulator 2/mod.

Apabila tidak ada folder mod, silahkan dibuat sendiri dengan cara klik kanan mouse - New > Folder dan beri nama folder "mod".

Aktifkan modnya

Langkah 1: Taruh file scs atau zip ke dalam folder mod
Langkah 2: Buka game ETS2
Langkah 3: Buka menu Mod Manager
Langkah 4: Aktifkan file modnya

Perhatikan urutannya

Urutan di Mod manager biasanya file Def wajib di aktifkan di posisi paling atas.

Untuk memasang mod kendaraan seperti bus, truck dan mobil, kamu perlu membelinya di dealer tempat bus tersebut dijual.

Untuk memasang map standalone pastikan saat new profile ubah playing module-nya

6 comments

6 comments

-Cara menambah uang dan XP ETS2 dengan cepat
-Mengatasi limit download di Google Drive
-Contact: [email protected]
-Untuk yang pakai provider 3 banyak gambar yang tidak bisa terbuka, solusinya ubah pengaturan dns browser
  • FHA 04
    FHA 04
    7/8/23 11:52
    apa ini standalone?
    • FHA 04
      Admin
      7/8/23 14:29
      Iya, pas new game jangan lupa ubah playing modulenya
    • FHA 04
      Aan
      1/10/23 19:07
      ga ada menu ubah modulenya min, mohon solusinya
    • FHA 04
      Admin
      3/10/23 06:28
      Aktifkan dulu mapnya di mod manager, kalau sudah baru bisa dipilih module map
    Reply
  • Anonymous
    Anonymous
    30/7/23 21:03
    ETS2 1.48 beta version add on please
    Reply
  • Anonymous
    Anonymous
    30/7/23 21:02
    `1.48 beta verison add on please
    Reply
-->