Changelogs:
- Kompatibel untuk patch ETS2 1,30.- Menambah lebih banyak rambu dan navigasi baru di Indonesia.
- Memperbaiki beberapa daerah dari Teluk Muara, Kp.Cadar, dan Miliharjo (bagian utara).
- Menambahkan vegetasi dan ladang yang lebih terpesona.
- Perbaikan beberapa bugs.
Catatan:
- Tidak memerlukan semua map DLC.- Mod ini bisa saling melengkapi / dikombinasikan dengan peta pengaya lainnya (ProMods, RusMap, Project Balkan, TSM, EAA, dll.)
- Informasi lebih lanjut lihat readme dan blogsite saya.
Semoga Anda suka dan menikmati mod ini tanpa masalah. Terima kasih!
Terima kasih khusus untuk:
Euro Truck Simulator 2, semua mods menginspirasi saya, semua komentar & saran, dan banyak lagi.
Credits: Septian_MR
Download [100MB]
Tips Memasang Mod Di Game ETS2
Bagi yang belum tau cara pasang mod ETS2 berikut adalah tips singkatnya, pertama kamu perlu download file mod ets2 dan menaruhnya di folder mod, lalu aktifkan di Mod Manager. Untuk lebih jelasnya simak berikut ini.
Setelah file selesai didownload, perhatikan jenis filenya. Kalau dapat file RAR atau 7z, wajib di ekstrak dulu menggunakan winrar.
Nah, isinya file SCS atau ZIP taruh ke folder Documents/Euro Truck Simulator 2/mod.
Apabila tidak ada folder mod, silahkan dibuat sendiri dengan cara klik kanan mouse - New > Folder dan beri nama folder "mod".
Aktifkan modnya
Langkah 1: Taruh file scs atau zip ke dalam folder mod
Langkah 2: Buka game ETS2
Langkah 3: Buka menu Mod Manager
Langkah 4: Aktifkan file modnya
Perhatikan urutannya
Urutan di Mod manager biasanya file Def wajib di aktifkan di posisi paling atas.
Untuk memasang mod kendaraan seperti bus, truck dan mobil, kamu perlu membelinya di dealer tempat bus tersebut dijual.
Untuk memasang map standalone pastikan saat new profile ubah playing module-nya
59 comments
DI ekstrak dulu pake winrar terbaru / 7zip
Pilih PJ Indo yang V1.7
Kalo ada dicopot dulu
Mapnya ada dibagian bawah eropa
PHP ya min.
Nama file modnya apa?
Map ini nggak ada passwordnya mas