Dan ini adalah tulisan dari pembuatnya:
MAP NDESOVANIA v1.0 by @jakasetiaone
Bersamaan dengan hari kemerdekaan Indonesia yg ke 72🔥🙌, saya publikasikan map kecil, jelek dan sederhana ini. Saya tes di ETS2 1.23 DLC. Untuk versi lain atau make dlc engga nya silahkan dicoba sendiri ya😅 sbelum mendownload, lihat video diatas biar ga nyesel ntar udh download😂-----------------
~ Map bersifat FREE User
~ Standalone
~ map berat atau engga nya trgantung trafficnya
~ Map ini meliputi daerah kab.Semarang(utk v1 ini saya fokuskan di daerah saya aja) dan sekitarnya(termasuk salatiga)
~ baru ada 6 Kota
-----------------
Clue Password:
~ Tono adalah ayahnya tony. jadi tono adalah ...(nama)... dari ayahnya tony.
~ Terdiri dari SATU KATA, 4 HURUF
~ CapsLock mode: OFF
(atau biar lebih mudah cek jawabannya di bio Instagram @jakasetiaone)
Share?? Silahkan asalkan pakai link asli(bukan reupload)😊
---------------
Download Map: Google Drive 252MB
Download Profil: Save Game Map Ndesovania
Password: nama
Tips Memasang Mod Di Game ETS2
Bagi yang belum tau cara pasang mod ETS2 berikut adalah tips singkatnya, pertama kamu perlu download file mod ets2 dan menaruhnya di folder mod, lalu aktifkan di Mod Manager. Untuk lebih jelasnya simak berikut ini.
Setelah file selesai didownload, perhatikan jenis filenya. Kalau dapat file RAR atau 7z, wajib di ekstrak dulu menggunakan winrar.
Nah, isinya file SCS atau ZIP taruh ke folder Documents/Euro Truck Simulator 2/mod.
Apabila tidak ada folder mod, silahkan dibuat sendiri dengan cara klik kanan mouse - New > Folder dan beri nama folder "mod".
Aktifkan modnya
Langkah 1: Taruh file scs atau zip ke dalam folder mod
Langkah 2: Buka game ETS2
Langkah 3: Buka menu Mod Manager
Langkah 4: Aktifkan file modnya
Perhatikan urutannya
Urutan di Mod manager biasanya file Def wajib di aktifkan di posisi paling atas.
Untuk memasang mod kendaraan seperti bus, truck dan mobil, kamu perlu membelinya di dealer tempat bus tersebut dijual.
Untuk memasang map standalone pastikan saat new profile ubah playing module-nya
39 comments
Itu kan ada di akhir post